Back
Showing 141-150 of 1427 results

Mahasiswa ITN Malang Membuat Power Bank dari Arang, Air, dan Garam

June 30, 2019

Tim MOBA ITN Malang menunjukkan hasil karyanya berupa prototipe. (Foto: Istimewa)   Mahasiswa Institut Teknologi Nasional (ITN) Malang berhasil membuat prototipe power bank berbasis arang. Mereka adalah Bagus Saputra, Agung Darmawan, dan Abdul Aziz Akbar Siliwangi. Ketiga mahasiswa Teknik Elektro …

OPTIMUS-ARM ITN Malang Bantu Peneliti Hasilkan Gambar Detail

June 30, 2019

Tim PKM Optimus-Arm: (Ki-Ka) Muhamad Zaydi Muhazzab, Tiar Bagus Musfiron, dan Mochmad Yajit Albustomi, saat uji coba alat. (Foto: Istimewa)   Dalam dunia penelitian seperti kimia dan biologi, mikroskop digunakan untuk meneliti benda-benda kecil yang tidak bisa dilihat oleh mata …

‘Montor Baru’ Mahasiswa ITN Malang Bantu Petugas PDAM

June 29, 2019

Anggota Tim PKM (ki-ka): Noor Rochman Yusuf, Bachtiar Probo Pangestu, dan Agung Laksono Andi bersama ‘Montor Baru’. (Foto: Istimewa)   Selama ini petugas PDAM harus mendatangi konsumen satu persatu dalam pengecekan penggunaan air lewat meteran air, selain memakan waktu dan …

Mr. Red Besi Pahlawan Dismenore Buatan Mahasiswa ITN Malang

June 27, 2019

Tim PKM Teknik Kimia S-1 sedang mengolah mix fruitand vegetable menjadi Mr. Red Besi. (Foto: Istimewa)   Namanya unik “Mr. Red Besi Pahlawan Dismenore”. Ini merupakan kepanjangan dari produk ‘Minuman Serbuk Merah Kaya Zat Besi Pelawan Dismenore’. Mahasiswa Institut Teknologi …

Mahasiswa ITN Malang Manfaatkan Kulit Pisang jadi ‘Kos Usang’

June 26, 2019

Tim PKM Kewirausahaan (ki-ka) Refaldi Saputra, Dona Nathasya Hotan, Nabila Suci Adani, Astrina Dassie, dan Andika Yoga Pradana mempertunjukkan produk ‘Kos Usang’ yang siap dipasarkan. (Foto: Istimewa) Pisang merupakan buah yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat. Selain sebagai buah, pisang juga …

Mahasiswa ITN Malang buat “Sikrid Ryana” untuk Peternak Ayam

June 25, 2019

Tim Sikrid Ryana bersama mitra. Dari kiri ke kanan, Agung Bagus Putranto, Muhammad Halim Prayogo, Emi Ma’rifa (mitra), dan Dini Aprillia Mulyawati. (Foto: Istimewa) Selama ini peternakan ayam di Wajak, Kabupaten Malang masih memanfaatkan listrik untuk berbagai keperluan, seperti penerangan, …

Jadwal PKKMB 2019

June 23, 2019

Bagi calon mahasiswa yang belum melakukan foto KTM agar bisa melakukan foto di ruang pendaftaran kampus I ITN Malang pada jam kerja.

Copyright - PERKUMPULAN PENGELOLA PENDIDIKAN UMUM DAN TEKNOLOGI NASIONAL - ITN MALANG - Powered by - PUSTIK 2023